You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemprov DKI Kontrol Banjir Melalui Jakarta Smart City
.
photo doc - Beritajakarta.id

Pemprov DKI Kontrol Banjir Melalui Jakarta Smart City

Pemeritah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta saat ini bisa mengontrol banjir di Ibukota melalui Jakarta Smart City yang telah terhubung dengan 5.600 kamera pengawas Closed Circuit Television (CCTV).

Semua sudah terkontrol, bisa dilihat. Karena sudah terpasang 5.600 titik CCTV-nya

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat mengatakan, melalui Jakarta Smart City, titik banjir di Ibukota bisa diketahui secara real time.

"Semua sudah terkontrol, bisa dilihat. Karena sudah terpasang 5.600 titik CCTV-nya. Kami bisa kendalikan," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (13/2).

Genangan di Tiga Kelurahan di Jaktim Surut

Ia menjelaskan, dengan sistem ini, seluruh aliran bisa dikendalikan dengan mudah sesuai kebutuhan. Misalnya membagi aliran air dari hulu sungai ke seluruh saluran yang terhubung.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4306 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1845 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1754 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1650 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1625 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik